Spanyol, Juara Piala Dunia Baru pada 2010 Fifa World Cup South Africa


Mengesankan, takjub, dan salut atas perjuangan yang di raih oleh matador-matador Spanyol dalam ajang Piala Dunia Tahun 2010 ini. Dalam partai hidup mati di final dapat menundukkan kesebelasan Belanda 1-0 pada perpanjangan waktu kedua. Kemenangan ini dilengkapi dengan perolehan "Sarung Tangan Emas" oleh kiper Spanyol yang sekaligus kapten tim Iker Cassilas. Penjaga gawang Real Madrid itu hanya kebobolan dua gol sepanjang turnamen ini. Gol yang bersarang di gawangnya terjadi ketika dikalahkan Swiss 1-0, serta saat mencatat kemenangan 2-1 atas Cili.


Goal Iniesta, 1-0 buat Spanyol

Selain sarung tangan emas, satu gelar lagi yang berhasil didapat Spanyol adalah tim Fair Play. Penilaian untuk mendapatkan gelar ini dilakukan berdasarkan sistem poin komite fair play FIFA. Spanyol mendapatkan poin tertinggi, yakni 889. Penilai terhadap tim yang mendapat gelar Fair Play tidak hanya berdasarkan performa sebuah tim di atas lapangan, tapi juga di luar lapangan. Walau hanya tim yang lolos ke 16 Besar yang berhak mendapatkan penilaian, FIFA tetap menghitung pengumpulan poin sejak fase penyisihan grup.


Foto: Kompas.com
Hadiah bagi Jawara

Sebagai juara, Spanyol berhak menerima hadiah uang sebesar 30 juta dollar AS (Rp 271 Miliar) dari FIFA. Iker Casillas cs juga berhak mendapatkan bonus uang dari Federasi Sepak Bola Spanyol atau RFEF. Masing-masing pemain akan menerima bonus 600.000 euro (hampir Rp 7 miliar). Bonus ini lebih banyak dibandingkan ketika "Matador" meraih gelar juara Piala Eropa dua tahun silam. Saat itu, Spanyol "hanya" menerima 350.000 euro (Rp 4 miliar).


Foto: Fifa.com

Sementara itu, Belanda sebagai runner up berhak mendapatkan hadiah uang sebesar 24 juta dollar AS (Rp 216 miliar). Adapun Jerman di peringkat ketiga digelontor 20 juta dollar AS (Rp 180 miliar). Uruguay di tempat keempat dianugerahi bonus 18 juta dollar AS (Rp 172 miliar).

Tim-tim lain yang meramaikan turnamen ini juga tak lepas dari "tali asih" FIFA. Brasil, Ghana, Paraguay, dan Argentina berhak mengantungi 18 juta dollar atau (Rp 162 miliar) karena lolos ke perempat final. Tim yang lolos ke babak 16 besar seperti Inggris dan Portugal diberi kucuran dana 9 juta dollar AS (Rp 81 miliar). Tim yang hanya mampu bertahan di pernyisihan grup seperti Perancis dan Italia mendapatkan 8 juta dollar AS (Rp 72 miliar).

Pelatih Spanyol, Vicente Del Bosque, berkata:
Pelatih tim nasional Spanyol, Vicente Del Bosque, menilai timnya bisa menang lebih dari 1-0 atas Belanda, di babak final Piala Dunia 2010 Afrika Selatan, Minggu (11/7/2010). Namun, menurutnya, itu tak masalah karena mereka telah menjadi juara dunia.
Gol tunggal Spanyol itu dicetak gelandang Andres Iniesta pada menit ke-116. Mereka pun sukses mengawinkan gelar juara Piala Eropa 2008 dan Piala Dunia 2010.

"Itu adalah pertandingan yang sulit. Kami memiliki tim yang fantastis. Kami seharusnya mencetak satu atau dua gol lagi. Namun, saya pikir, hasil ini pantas. Ini adalah hari istimewa bagi saya. Saya bangga," ungkapnya.

Pelatih Belanda, Bert van Marwijk, berkata:

Pelatih Belanda Robert van Marwijk menilai timnya hanya kurang beruntung saat dikalahkan Spanyol, 0-1, di final Piala Dunia 2010 pada Minggu (11/7/2010). Menurut Van Marwijk, Belanda semestinya bisa membuat gol lewat aksi Arjen Robben. Gelandang Bayern Muenchen itu dua kali berhadap-hadapan dengan kiper Iker Casillas di babak kedua, tapi selalu gagal membuat gol.

"Kekalahan ini sangat pahit, menyedihkan, namun inilah olahraga. Kekalahan itu sangat menyakitkan, tetapi tim terbaiklah yang menang pada malam ini. Anda tentu juga merasa tim yang mencetak gol lebih dulu akan memenangkan pertandingan," kata Van Marwijk.

Ia menambahkan, "Kami punya beberapa peluang lewat Robben yang bisa memberikan kemenangan tetapi sayangnya kami tidak beruntung. Tidak ada yang berharap kami bisa mencapai final dan kami sangat, sangat dekat, dengan adu penalti. Kami kurang beruntung," tambahnya.


Foto: Fifa.com

LINE UP

Netherlands Netherlands

1 Maarten STEKELENBURG (GK)
Spain Spain

(GK)(C) Iker CASILLAS 1
2 Gregory VAN DER WIEL Yellow  Card Gerard PIQUE 3
3 John HEITINGA Yellow  Card Second  yellow card and red card Yellow  Card Carles PUYOL 5
4 Joris MATHIJSEN Yellow  Card Yellow  Card Goal Andres INIESTA 6
5 Giovanni VAN BRONCKHORST (C) Yellow  Card Out (-105' ) (-106'ET) Out David VILLA 7
6 Mark VAN BOMMEL Yellow  Card Yellow  Card XAVI 8
7 Dirk KUYT Out (-71' ) Yellow  Card Joan CAPDEVILA 11
8 Nigel DE JONG Yellow  Card Out (-99' ) (-87') Out XABI ALONSO 14
9 Robin VAN PERSIE Yellow  Card Yellow  Card SERGIO RAMOS 15
10 Wesley SNEIJDER Sergio BUSQUETS 16
11 Arjen ROBBEN Yellow  Card (-60') Out PEDRO 18

Substitute(s)
16 Michel VORM (GK) (GK) Victor VALDES 12
22 Sander BOSCHKER (GK) (GK) Pepe REINA 23
12 Khalid BOULAHROUZ Raul ALBIOL 2
13 Andre OOIJER Carlos MARCHENA 4
14 Demy DE ZEEUW (+106'ET) In Fernando TORRES 9
15 Edson BRAAFHEID In (+105') (+87') In Cesc FABREGAS 10
17 Eljero ELIA In (+71') Juan Manuel MATA 13
18 Stijn SCHAARS Alvaro ARBELOA 17
19 Ryan BABEL Fernando LLORENTE 19
20 Ibrahim AFELLAY Javier MARTINEZ 20
21 Klaas Jan HUNTELAAR DAVID SILVA 21
23 Rafael VAN DER VAART In (+99') (+60') In Jesus NAVAS 22

Coaches

Officials

STATISTIK PERTANDINGAN


Netherlands (NED)StatisticsSpain (ESP)
13Shots18
5Shots on goal6
0Goals Scored1
28Fouls Committed19
18Fouls Suffered28
6Corner kicks8
18Free kicks Shots (scored)23
0 / 0Penalty Kicks (Goals/Shots)0 / 0
7Offsides6
0Own Goals0
7Yellow cards5
1Second yellow card and red card0
0Red Cards0
36Actual playing time48
43%Possession (%)57%

Cards
  • Yellow  Card 9 Robin VAN PERSIE (15')
  • Yellow  Card 6 Mark VAN BOMMEL (22')
  • Yellow  Card 8 Nigel DE JONG (28')
  • Yellow  Card 5 Giovanni VAN BRONCKHORST (54')
  • Yellow  Card 3 John HEITINGA (57')
  • Yellow  Card 11 Arjen ROBBEN (84')
  • Second  yellow card and red card 3 John HEITINGA (109')
  • Yellow  Card 2 Gregory VAN DER WIEL (111')
  • Yellow  Card 4 Joris MATHIJSEN (117')
  • (16') Carles PUYOL 5 Yellow  Card
  • (23') SERGIO RAMOS 15 Yellow  Card
  • (67') Joan CAPDEVILA 11 Yellow Card
  • (118') Andres INIESTA 6 Yellow  Card
  • (120'+1) XAVI 8 Yellow  Card

TOP SCORES
Player Goal
David Villa 5
Wesley Sneijder 5
Diego Forlan 5
Thomas Muller 5
Gonzalo Higuain 4
Robert Vittek 4
Miroslav Klose 4

PERJALANAN KE FINAL TIM SPANYOL
KLASEMEN TIM MAIN M S K SG NILAI
Spanyol Spanyol 3 2 0 14-26
Chili Chili 3 2 0 13-26
Swiss Swiss 3 1 1 11-14
Honduras Honduras 3 0 1 20-31

JADWAL DAN PERTANDINGAN
16 Juni 2010
GLOBAL TV 18:30 WIB
Honduras 0:1 (0:1) FT Chili
16 Juni 2010
RCTI 21.00 WIB
Spanyol 0:1 (0:0) FT Swiss
21 Juni 2010
RCTI 21:00 WIB
Swiss 0:1 (0:0) FT Chili
22 Juni 2010
RCTI 01.30 WIB
Spanyol 2:0 (1:0) FT Honduras
26 Juni 2010
RCTI 01.30 WIB
Chili 1:2 (0:2) FT Spanyol
26 Juni 2010
GLOBAL TV 01:30 WIB
Swiss 0:0 (0:0) FT Honduras

PERDELAPAN FINAL
30 Juni 2010
RCTI 01:30 WIB
Spanyol 1:0 (0:0) FT Portugal

PEREMPAT FINAL
4 Juli 2010
RCTI 01.30 WIB
Paraguay 0:1 (0:0) FT Spanyol

SEMIFINAL
8 Juli 2010
RCTI/Global TV 01.30 WIB
Jerman 0:1 (0:0) FT Spanyol

FINAL
12 Juli 2010
RCTI/Global TV 01.30 WIB
Belanda 0:1 (0:0) FT Spanyol

World Cup Football Winners

Year Winner Runner-Up
Score
Location
1930 Uruguay Argentina
4 - 2
Montevideo, Uruguay
1934 Italy Czechoslovakia
2 - 1
Rome, Italy
1938 Italy Hungary
4 - 2
Paris, France
1950 Uruguay Brazil
2 - 1
Rio de Janeiro, Brazil
1954 West Germany Hungary
3 - 2
Bern, Switzerland
1958 Brazil Sweden
5 - 2
Stockholm, Sweden
1962 Brazil Czechoslovakia
3 - 1
Santiago, Chile
1966 England West Germany
4 - 2
London, England
1970 Brazil Italy
4 - 1
Mexico City, Mexico
1974 West Germany Netherlands
2 - 1
Munich, Germany
1978 Argentina Netherlands
3 - 1
Buenos Aires, Argentina
1982 Italy West Germany
3 - 1
Madrid, Spain
1986 Argentina West Germany
3 - 2
Mexico City, Mexico
1990 West Germany Argentina
1 - 0
Rome, Italy
1994 Brazil Italy
0 - 0
Pasadena, California
1998 France Brazil
3 - 0
Saint-Denis, France
2002 Brazil Germany
2 - 0
Korea / Japan
2006 Italy France
5 - 3
Germany
2010
Spain
Netherlands
1 - 0
Johannesburg, South Africa
2014
?
?
?
Brazil


FIFA/Coca-Cola World Ranking


Last Updated 26 May 2010
Next Release 14 Jul 2010
RankingTeamPts
May 10
+/- Ranking
Apr 10
+/- Pts
Apr 10
1Brazil Brazil16110Equal0
2Spain Spain15650Equal0
3Portugal Portugal12490Equal0
4Netherlands Netherlands12310Equal10
5Italy Italy11840Equal0
6Germany Germany10820Equal-25
7Argentina Argentina10760Equal-8
8England England10680Equal0
9France France10441Up0
10Croatia Croatia1041-1Down-11
11Russia Russia10150Equal12
12Egypt Egypt9671Up0
13Greece Greece964-1Down-4
14USA USA9570Equal7
15Serbia Serbia9471Up3
16Uruguay Uruguay8992Up-3
17Mexico Mexico8950Equal-41
18Chile Chile888-3Down-60
19Cameroon Cameroon8870Equal0
20Australia Australia8860Equal3
21Nigeria Nigeria883-1Down0
22Norway Norway8820Equal3
23Ukraine Ukraine8752Up20
24Switzerland Switzerland8662Up12
25Slovenia Slovenia860-2Down0
26Israel Israel857-2Down0
27Côte d'Ivoire Côte d'Ivoire8560Equal10
28Romania Romania8530Equal10
29Turkey Turkey8304Up32
30Algeria Algeria8211Up0
31Paraguay Paraguay820-1Down-2
32Ghana Ghana8000Equal-2
33Czech Republic Czech Republic793-4Down-34
34Slovakia Slovakia7774Up35
35Colombia Colombia776-1Down-1
36Denmark Denmark767-1Down0
37Sweden Sweden7610Equal4
38Honduras Honduras7342Up7
39Bulgaria Bulgaria7110Equal-29
40Costa Rica Costa Rica7102Up4
137Indonesia Indonesia153
0
Equal0

ZONA ASIA

Last Updated 26 May 2010
Next Release 14 Jul 2010
RankingZonal RankingTeamPts
May 10
+/- Ranking
Apr 10
+/- Pts
Apr 10
201Australia Australia8860Equal3
452Japan Japan6820Equal8
473Korea Republic Korea Republic6320Equal13
614Iran Iran521-1Down0
665Saudi Arabia Saudi Arabia4980Equal3
696Bahrain Bahrain4750Equal0
807Iraq Iraq4052Up11
848China PR China PR3871Up-3
919Oman Oman3626Up16
9410Uzbekistan Uzbekistan3540Equal0
9611Qatar Qatar351-1Down0
9712Kuwait Kuwait350-1Down2
9813Syria Syria3430Equal1
10114United Arab Emirates United Arab Emirates310-1Down0
10415Jordan Jordan300-1Down-1
10516Korea DPR Korea DPR2851Up-7
10617Thailand Thailand276-1Down-18
11218Yemen Yemen248-3Down-10
11719Vietnam Vietnam2311Up0
12720Singapore Singapore1930Equal0
13321India India163-1Down-1
13522Tajikistan Tajikistan1550Equal-2
13723Indonesia Indonesia1530Equal0
13924Turkmenistan Turkmenistan151-2Down-2
14025Hong Kong Hong Kong150-1Down0
14226Maldives Maldives1291Up0
14627Malaysia Malaysia1231Up0
14728Myanmar Myanmar122-5Down-19
15729Bangladesh Bangladesh1003Up6
15930Sri Lanka Sri Lanka99-3Down0
16031Lebanon Lebanon98-3Down0
16132Nepal Nepal960Equal4
16533Pakistan Pakistan781Up0
16734Chinese Taipei Chinese Taipei75-1Down-3
16835Kyrgyzstan Kyrgyzstan74-7Down-18
16936Philippines Philippines671Up12
17337Palestine Palestine391Up0
17338Laos Laos391Up0
17939Mongolia Mongolia361Up0
18540Cambodia Cambodia30-14Down-24
18941Afghanistan Afghanistan214Up4
18942Brunei Darussalam Brunei Darussalam214Up4
19543Guam Guam17-2Down0
19644Bhutan Bhutan151Up4
19745Macau Macau14-1Down-1
20046Timor-Leste Timor-Leste40Equal0

Sumber: fifa.com dan berbagai sumber lainnya.
Spanyol, Juara Piala Dunia Baru pada 2010 Fifa World Cup South Africa Spanyol, Juara Piala Dunia Baru pada 2010 Fifa World Cup South Africa Reviewed by Massaputro Delly TP. on Senin, Juli 12, 2010 Rating: 5

1 komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.
close