BEM Fakultas Ekonomi dan Manajemen IPB
mempersembahkan:
National Art and Culture Competition
FEM Tribute to Bogor: The 2nd BOGOR ART FESTIVAL
Total Hadiah: Rp 23.350.000,-
National Art and Culture Competition
FEM Tribute to Bogor: The 2nd BOGOR ART FESTIVAL
Total Hadiah: Rp 23.350.000,-
Kategori Pelajar SMA/Sederajat:
- National Choir Contest
Pendaftaran terakhir: 10 Sep 2012
Penjurian: 29 Sep 2012
Tempat: Auditorium Toyib Hadiwijaya, IPB
Syarat Perlombaan:
- Tim terdiri dari 20-30 orang
- Setiap peserta membawakan 2 (dua) buah lagu, satu lagu wajib yang ditentukan oleh panitia dan satu lagu daerah pilihan peserta.
- Membayar biaya pendaftaran Rp 500.000.
- National Traditional Dance Creation Contest
Pendaftaran terakhir: 10 Sep 2012
Penjurian: 29 Sep 2012
Tempat: Auditorium Jannes Humuntal Hutasoit, IPB
Syarat perlombaan:
- Tim terdiri dari 3-6 orang.
- Peserta adalah penari putra, penari putri, atau penari campuran.
- Merupakan tari kreasi tradisional yang mempertahankan unsur-unsur tari tradisional Indonesia namun tidak terbatasi oleh aturan seni terdahulu.
- Waktu penampilan minimal 5 (lima) menit dan maksimal 10 (sepuluh) menit.
- Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 250.000
Pendaftaran
- Mengisi formulir pendaftaran yang bisa diunduh di bogorartfestival.webs.com / bogoratsfest.tumblr.com
- Membayar biaya pendaftaran ke: BANK MANDIRI 1050001483118 a/n Adilla Ahmad
- Mengirimkan hasil karya, form pendaftaran, dan bukti pendaftaran ke lombafest2012@gmail.com dan Panitia The 2nd Bogor Art Festival, JNE Kantor Perwakilan IPB, Gedung Fateta IPB Lt Dasar, Dramaga – Bogor.
Contact Person:
Arini Rindang Cahaya Purba (081397286509) / I Putu Angga Kusumaharta (085711507710)
Kategori Mahasiswa:
- National Tourism Photography Competition
Pendaftaran terakhir: 05 Sep 2012
Pengumpulan berkas terakhir: 05 Sep 2012
Syarat perlombaan:
- Tema terbagi menjadi kategori a dan kategori b. Tema kategori b: “The Spirit of Place and Cultural Diversity”. Tema kategori b: “Discover the Hidden Treasure of Your City”.
- Peserta dapat menggunakan berbagai macam jenis kamera digital (camdig/pocket camera, DSLR, prosummer, handphone).
- Subjek foto berupa momen dengan sesuai tema.
- Foto yang dikumpulkan tidak mengandung unsur provokatif, pornografi, ataupun SARA.
- Foto yang dikumpul melewati batas waktu yang ditentukan akan dianggap GUGUR/DISKUALIFIKASI
- Mahasiswa aktif dari Universitas di Indonesia
- Membayar biaya pendaftaran Rp 50.000
- National Essay Writing Competition
Pendaftaran terakhir: 05 Sep 2012
Pengumpulan berkas terakhir: 05 Sep 2012
Syarat perlombaan:
- Tema: “Pariwisata sebagai Stimulus Pertumbuhan Ekonomi Kreatif Indonesia”
- Panjang essay minimal 2 (dua) halaman dan maksimal 8 (delapan) halaman.
- Essay terdiri dari 1 (satu) halaman cover, isi essay, dan daftar pustaka.
- Membayar biaya pendaftaran.
- National Tourism Poster Design Competition
Pendaftaran terakhir: 05 Sep 2012
Pengumpulan berkas terakhir: 05 Sep 2012
Syarat perlombaan:
- Tema: “Yang Terlupakan dalam Pariwisata Kita”
- Karya dibuat menggunakan program grafis di komputer atau dibuat/digambar secara manual, kemudian dipindai (scanned).
- Dibuat dengan format JPG/RGB/TIFF, ukuran 3543 x 5315 pixels (setara dengan 60 x 90 cm, 150 pixels/inch), posisi vertikal
- Pengumpulan berupa hardcopy serta softcopy dalam CD
- Membayar biaya pendaftaran Rp 30.000
Bogor Art Festival II 2012 : National Art and Culture Competition
Reviewed by Massaputro Delly TP.
on
Jumat, Juli 06, 2012
Rating:
Tidak ada komentar: